Teknik Dribble di PES



Selamat beraktifitas sobat terimakasih atas kunjungannya hari ini. Tahukah anda game PES? PES adalah game sepakbola yang sangat ramai di mainkan semua umur, tapi tidak berarti bayi yang baru lahir kawan masak Bayi baru lahir sudah main game, hehehe.... Tidak mungkin kan. Oke saya akan sharing sedikit yang saya ketahui dalam Teknik PES khususnya Teknik Dribble dalam PES. Teknik Dribble sangat berpengaruh dalam game PES jika Anda tidak menguasainya dipastikan anda akan kesulitan dalam bermain bukan tidak mungkin Anda akan kalah, hehehe.... Bukannya saya menghina kawan, memang sangat penting.

Langsung saja, berikut ini Teknik Dribble PES:

••• Rainbow Flick : Tekan dan tahan L2, dan tekan analog kanan 2 kali

••• Diagonal bounce : Tekan dan tahan L2, arahkan analog kanan ke kiri dan analog kiri ke atas kanan

••• Heel chop : Tekan dan tahan L2, arahkan analog kanan keatas dan analog kiri ke atas

••• Backhell Feint : Tekan dan tahan L2, putar 1/4 lingkaran analog kanan dari arah kiri hingga ke atas dan analog kiri ke arah bawah

••• Ball roll 1 : Tekan dan tahan L2, arahkan analog kanan ke bawah

••• Ball roll 2 : Tekan dan tahan L2, arahkan analog kanan ke bawah lalu ke atas

••• Front Flick : Tekan dan tahan L2, tekan analog kanan dan analog kiri arah kan ke kiri atas.

Sekian kawan tinggal praktek saja jika ingin tahu hasilnya. Intinya butuh kelincahan jari-jari tangan dan kebiasaan pastinya. Aemoga bermanfaat kawan. Thanks atas kunjungan Anda.

posted from Bloggeroid

3 Responses to "Teknik Dribble di PES"

  1. Wah mantab bisa gaya gaya nih
    Update yang Freekick juga ya gan

    BalasHapus
  2. training dulu biar inget baru main sama temen wkwk

    BalasHapus
  3. keren nie infonya mantap

    BalasHapus